Langsung ke konten utama

Kopi Biji Kurma Kobiku dapat Menjadi Obat Penderita Asma


Asma adalah jenis penyakit jangka panjang atau kronis pada saluran pernapasan yang ditandai dengan peradangan dan penyempitan saluran napas yang menimbulkan sesak atau sulit bernapas. Selain sulit bernapas, penderita asma juga bisa mengalami gejala lain seperti nyeri dada, batuk-batuk, dan mengi. Asma bisa diderita oleh semua golongan usia, baik muda atau tua.
Meskipun penyebab pasti asma belum diketahui secara jelas, namun ada beberapa hal yang kerap memicunya, seperti asap rokok, debu, bulu binatang, aktivitas fisik, udara dingin, infeksi virus, atau bahkan terpapar zat kimia.
Bagi seseorang yang memiliki penyakit asma, saluran pernapasannya lebih sensitif dibandingkan orang lain yang tidak hidup dengan kondisi ini. Ketika paru-paru teriritasi pemicu di atas, maka otot-otot saluran pernapasan penderita asma akan menjadi kaku dan membuat saluran tersebut menyempit. Selain itu, akan terjadi peningkatan produksi dahak yang menjadikan bernapas makin sulit dilakukan.
Magnesium adalah bronkodilator (berefek melebarkan saluran pernapasan/bronchial), juga zat antihistamin, akan mengurangi kadar histamine dalam tubuh, menenangkan bronchial dan sel-sel mukosa di seluruh tubuh.

Namun, obat untuk melawan asma, seperti penghambat β, kortikosteroid, spray Ventolin (salbutamol), akan menggerus magnesium, mungkin malah dapat menyebabkan aritmia (ritme jantung tidak normal) dan kematian mendadak. Theophylline akan menyebabkan magnesium menghilang, juga dapat menghambat aktivitas vitamin B6. Kortisol dehidrogenase dapat memboroskan magnesium dan menyebabkan natrium dan cairan tubuh mengalir tersendat, menekan aktivitas vitamin D, dan akan meningkatkan frekuensi buang air kecil, sehingga seng, vitamin K dan vitamin C terekskresikan dari dalam tubuh.

Penelitian lain juga menunjukkan bahwa magnesium dalam sel berhubungan dengan kejang pada saluran pernapasan, pasien yang kandungan magnesium dalam sel-selnya menurun, akan meningkatkan peluang terjadinya bronkospasme. Temuan itu tidak hanya membuktikan bahwa magnesium dapat membuat pemekaran bronchial, dan tercapai efek penyembuhan asma, sekaligus juga membuktikan kekurangan magnesium sangat mungkin dapat menyebabkan asma dan saluran napas obstruktif kronis (CODP / penyumbatan saluran pernafasan kronis).

Karena magnesium dapat memungkinkan otot pernapasan dan otot polos berelaksasi, sehingga paru-paru mengembang, mengurangi infeksi saluran pernapasan, menghambat kejang yang disebabkan oleh bahan kimia, pada saat bersamaan dapat meningkatkan zat anti-inflamasi/ radang. Jika jumlah asupan magnesium dalam makanan terlalu sedikit, maka akan relatif mudah untuk membuat hiperaktif bronkial, malah menyebabkan kerusakan paru-paru, dan peningkatan risiko asma.

Biji kurma merupakan salah satu sumber magnesium yang cukup tinggi, olahannya dalam bentuk bubuk (seperti) kopi memudahkan mengekstrak kandungan magnesium ketika diseduh menggunakan air panas. Selain itu proses penyangraian yang tepat akan meminimalisir kandungan air dalam biji kurma sehingga tingkat keasaman biji kurma dapat terkontrol dengan baik. Di Indonesia sudah tersedia kopi biji kurma Kobiku yang sudah berproduksi sejak tahun 2014 dan eksis hingga saat ini karena pengolahan yang tepat serta cita rasa dan aroma yang khas sehingga kualitasnya tetap terjaga. Kopi biji kurma Kobiku telah menjadi solusi kesehatan yang aman dan alami bagi masyarakat.

Kopi biji kurma dapat dibeli disini atau WA 085749647467


Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kamus Bahasa Gresik

A agéh : ayo cepat, mari alôp-alôp : ngalop – ngomong sesuatu ditakutkan akan terjadi sungguhan     ambèk, barèk : bersama, bareng, dengan                                                   ambèn : Bayang ranjang dari bambu atau kayu. amblas : ilang amblêg : Longsor ambong : cium ambu , mambu :bau ancang-ancang jaga jarak ancèn memang ancur hancur ancur lem campuran lem dan gilingan kaca untuk memperkuat benang layang layang andhok makan/ minum di warung/restoran andukan,andu’an manuk memakai handuk,mengadu/balapan burung dara anduk handuk, andus suka yang berlebihan anggêr asal angon melihara angop menguap antarané kira-kira begitu antêm lempar, pukul antêng diam / tenang antèp glegek’en, sendawa antêp berat anyang-anyangên sering buang air kecil apé, katé akan apèn-apèn acting, pura-pura apês sial aran, jênêng nama arang-arang kambang nama sejenis jajanan aras-arasên malas arèk anak, anak muda. arêng arang asat,sat tidak ada air aték pakai awakm

Sejarah Batik Gresik

Tanggal 2 Oktober adalah hari batik internasional, Batik adalah kain bergambar yang pembuatannya secara khusus dengan menuliskan atau menerakan malam pada sebuah kain, kemudian pengolahannya diproses dengan cara tertentu yang memiliki kekhasan. Secara resmi, UNESCO telah menetapkan batik sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi ( Masterpieces of the Oral and Intangible Heritage of Humanity ) sejak 2 Oktober 2009. Kata Batik berasal dari gabungan dua kata bahasa jawa, amba yang bermakna menulis dan titik yang bermana titik. Batik sebagai kekayaan budaya daerah bangsa Indonesia sangat beraneka ragam dengan kekhasan tersendiri dari masing-masing daerah. Gresik selain sebagai kota santri dan industri ternyata menyimpan berbagai karya seni yang bercitarasa tinggi, salah satunya adalah batik. Gresik yang berasal dari kata “Giri” yang berarti gunung atau bukit dan “Gisik” yang berarti pantai atau pesisir. Hal ini tidak terlepas dari lokasi geografis dan j

Haul Akbar Gresik, Ratusan Ribu Orang Dzikir Bersama

GRESIK  – Puncak acara Haul Akbar Gresik 2019 di Jalan Veteran, Gresik dihaadiri ratusan ribu jama’ah Al Khidmah dan masyarakat Gresik. Para  jama’ah yang hadir dari berbagai daerah bahkan mancanegara turut memadati sepanjang jalan veteran gresi pada Ahad (1/9/2019). Dalam kegiatan tersebut tampak hadir Al Habib Murtadho bin Abu Bakar bin Thohir dari Yaman (Cicit Pengarang Kitab Sullam Tufiq), H. Emil Tsnaif Tarigan selaku ketua umum penggurus pusat Al Khidmah, Letjen TNI (Purn) Arifin Tarigan, AKBP Wahyu Sri Bintoro selaku Kapolres Gresik, Letkol Inf Budi Handoko selaku Dandim 0817 Gresik serta para ulama, masyayik, kyai, habaib serta ratusan ribu jama’ah Al Khidmah. Ungkapan rasa syukur mewakili Panitia dan Jama’ah Al-Khidmah oleh H. Emil Tsnaif Tarigan ( Ketua Umum Pengurus Pusat Jama’ah Al-Khidmah) yang intinya : Ucapan terima kasih kepada para Masyayikh, habaib, kyai, alim ulama, sesepuh, para pejabat dan jamaah sekalian yang telah turut hadir dalam kegiatan Majelis